Daftar Penulis
Pencarian Dokumen
Daftar Dokumen
PEMBUATAN DESAIN ARSITEKTUR JARINGAN DORMITORY DI NICT UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA
BAYU PRASETYO
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang NICT UIN Syarif Hidayatullah Jakarta adalah sebuah organisasi yang berperan sebagai pemberi layanan, pengembangan, dan peningkatan kerja-kerja padabidang teknologi informasi dan komunikasi, dimana fasilitas yang dimiliki oleh NICT UIN Syarif Hidayatulah Jakarta sangat bermanfaat bagi pengembangan, peningkatan kajian dan penerpan teknologi informasi dan komunikasi. Selain itu NICT UIN Syarif Hidayatullah Jakarta memiliki fasilitas dormitory bagi peserta yang sedang mengikuti pelatihan. Sehingga diperlukannya sebuah dokumentasi dari desain arsitektur jaringan pada dormitory tersebut. Banyaknya perangkat jaringan yang ada pada NICT UIN Sya...
Status: private